Aceh Utara Banjir masih mengepung sebagian besar wilayah Aceh Utara, meskipun lintas jalan raya sejumlah kendaraan sudah bisa melintasi walaupun mengantri, air di atas badan jalan dengan ketinggian air lebih kurang 30- 50 di kawasan kota lhoksukon, Landing, Prupok sampai Simpang Muling Kecamatan Syantalira Aron.
Pantau media ini Senin 07/12 sekira pukul 13,00 WIB sejumlah kawasan kemukiman penduduk dan persawahan sepanjang jalan medan-Banda Aceh di mulai dari Baktiya, sampai Simpang Mulieng masih tergenang air capai 80-100 Cm.
Tampak sejumlah pengungsian di tempat lebih aman,menggunakan meunasah, masjid dan posko pengungsi dan dapur umum yang dibangun oleh warga masing-masing.(Mas)
Post a comment