ACEH UTARA- Selasa (12/01/2021)
Tim Relawan PAS kawal keberangkatan janazal Alm Syaifuddin(25) , warga Desa Meunasah Blang Kecamatan Muara Batu Kota Lhokseumawe yang meninggal dalam sebuah kecelakaan di Jalan Raya di Bogor Jawa Barat. Selasa 12/01.
Setelah proses administrasi di Rumah Sakit jenazah alm Syaifuddin dibawa dengan menggunakam ambulance menuju Bandara Soekarno -Hatta di Cengkareng,selanjutnya besok pagi jenazah diterbangkan ke Bandara Kualanamu Medan.
Demikian disampaikan info terkini dari Ketua Umum PAS, Akhyar Kamil, SH melalaui saluran telpn ke media ini.(***)
Post a comment